7 Cara Efektif Menurunkan Berat Badan selama Ramadhan

- 4 April 2023, 12:05 WIB
Ketahui 7 cara efektif untuk menurunkan berat badan selama bulan Ramadhan
Ketahui 7 cara efektif untuk menurunkan berat badan selama bulan Ramadhan /Ketut Subiyanto/Pexels

Baca Juga: 5 Buah Terbaik untuk Menurunkan Berat Badan, Mudah ditemui di Mana Saja

Protein merupakan senyawa yang membutuhkan waktu lebih lama untuk dirombak sehingga mampu mengurangi hormon peyebab rasa lapar.

5. Makan Sayur

Sayur sangat baik dikonsumsi, karena memiliki kandungan serat tinggi sehingga mampu membantu kerja sistem pencernaan.

Konsumsi sayur akan membuat kita merasa kenyang lebih lama, sehingga sangat efektif untuk dikonsumsi saat ingin menurunkan berat badan

6. Tidak Makan Terlalu Banyak

Perhatikan porsi makan saat berbuka puasa. Jangan makan terlalu banyak terlebih dahulu agar sistem pencernaan tidak kaget.

Selama berpuasa, sistem pencernaan kita mengalami penurunan kerja. Jika saat berbuka puasa langsung makan banyak, maka sistem pencernaan akan bekerja terlalu keras.

Baca Juga: 12 Manfaat Terapi Air Dingin atau Cryotherapy, Membantu Redakan Asma hingga Menurunkan Berat Badan

Apabila demikian, maka proses pencernaan makanan tidak berjalan maksimal. Makan terlalu banyak juga cenderung membuat timbuhnan lemak atau senyawa lain yang tidak bisa langsung dirombak.

7. Hindari Makanan Penutup

Menghindari makan hidangan penutup akan sangat disarankan ketika sedang ingin menurunkan berat badan saat Ramadhan.

Hal ini disebabkan karena biasanya hidangan penutup yang disediakan, terutama di Indonesia, memiliki kandungan gula atau minya cukup tinggi.

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Islam online Marham.pk gymnation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah