Berusia 448 Tahun, Inilah Masjid Tertua di Kota Tangerang, Awalnya Gubuk Kecil Beratap Daun Kelapa

- 4 April 2024, 15:23 WIB
Masjid Jami' Kali Pasir, masjid tertua di Kota Tangerang yang berusia 448 tahun.
Masjid Jami' Kali Pasir, masjid tertua di Kota Tangerang yang berusia 448 tahun. /Diskominfo Kota Tangerang

Di bagian dalam Masjid Jami’ Kali Pasir terdapat sebelas kolom mirip tapal kuda, enam di antaranya berada di sisi timur dan sisanya berada di sisi selatan. Selain itu, tinggi menaranya mencapai 10 meter dan berbentuk seperti pagoda khas bangunan Tiongkok.

Baca Juga: Sedapnya Ayam Bakar Jaka, Makanan Khas Kota Tangerang yang Bisa Terjual 600 Porsi Sehari

Menjelang Ramadan, warga sekitar biasanya menggelar tradisi munggah yang diisi dengan beberapa kegiatan, salah satunya tahlilan atau berdoa untuk orang yang telah meninggal dunia. Itulah sejarah singkat Masjid Jami’ Kali Pasir yang berada di Kelurahan Sukasari.***

Halaman:

Editor: Rismahani Ulina Lubis


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah