Waspada Efek Samping Makan Berlebihan bagi Kesehatan, Salah Satunya Sebabkan Obesitas

- 12 April 2023, 10:24 WIB
Efek samping dari makan berlebihan bagi kesehatan, salah satunya obesitas
Efek samping dari makan berlebihan bagi kesehatan, salah satunya obesitas /Ron Lach/Pexels

ZONABANTEN.com - Momen lebaran sperti Idul Fitri identik dengan banyaknya suguhan makanan yang ditemui. Makanan tersebut juga beragam, mulai dari makanan berat hingga makanan ringan seperti kue kering. Biasanya, kita akan tergoda untuk memakan semua makanan tersebut. Akibatnya kita akan merasa kekenyangan.

Rasa kekenyangan yang kita rasakan dapat mengakibatkan perut terasa begah dan susah bergerak.

Kita biasa mengatasi masalah ini dengan duduk sejenak, dan berhenti makan dalam jangka waktu tertentu sebelum lanjut makan lagi.

Namun, siapa sangka bahwa makan berlebihan akan memberikan dampak buruk bagi kesehatan. 

Bahaya Makan Berlebihan bagi Kesehatan

Baca Juga: Dokter Ini Bagikan Tips untuk Orang yang Ingin Diet, Saat Terbiasa Makan Berlebihan

Efek Jangka Pendek

Efek jangka pendek dari makan berlebihan adalah munculnya rasa panas dan tidak nyaman di ulu hati atau biasa disebut heartburn.

Produksi asam lambung dalam tubuh akan meningkat untuk mencerna makanan yang masuk.

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: Healthline MD Anderson


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x