Turunkan Kadar Trigliserida dengan Cara-Cara Berikut Ini: Salah Satunya Batasi Asupan Gula

- 3 Januari 2022, 13:37 WIB
Turunkan kadar trigliserida dengan cara-cara berikut ini: Salah satunya batasi asupan gula. /PIXABAY/mohamed_hassan
Turunkan kadar trigliserida dengan cara-cara berikut ini: Salah satunya batasi asupan gula. /PIXABAY/mohamed_hassan /

ZONABANTEN.com - Trigliserida adalah jenis lemak yang ditemukan dalam darah.

Jika terlalu banyak trigliserida dalam darah dapat meningkatkan risiko penyakit jantung.

Kadar trigliserida untuk orang dewasa normalnya kurang dari 150 miligram per desiliter (mg/dL).

Jika sudah mencapai 150-199 mg/dL berarti sudah dalam batas tinggi, 200-499 mg/dL sudah tinggi, dan jika 500 mg/dL ke atas itu sudah sangat tinggi.

Sekitar 25,9% orang dewasa di Amerika Serikat mengalami peningkatan trigliserida darah, yang diklasifikasikan memiliki kadar trigliserida lebih dari 150 mg/dL.

Baca Juga: Luar Biasa! Inilah Daftar 10 Orang Terkaya di Dunia Pada Tahun 2021, Ada Elon Musk dan Bill Gates

Anda dapat menurunkan kadar trigliserida melalui perubahan pola makan dan gaya hidup.

1. Batasi asupan gula

Gula tambahan banyak ditemukan pada permen, minuman kaleng atau botol, dan jus buah.

Gula ekstra dalam makanan Anda dapat diubah menjadi trigliserida, yang dapat menyebabkan peningkatan kadar trigliserida darah, bersama dengan faktor risiko penyakit jantung lainnya.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah