Waspada Omicron Masuk Indonesia, Ini 5 Gejala Barunya yang Beda dari Covid Delta

- 16 Desember 2021, 22:17 WIB
Dokter di Afrika Ungkap Gejala Baru Omicron, Ada Gejala Aneh yang Tak Biasa dari Varian Covid-19 Sebelumnya
Dokter di Afrika Ungkap Gejala Baru Omicron, Ada Gejala Aneh yang Tak Biasa dari Varian Covid-19 Sebelumnya /Thesun.co.uk

Baca Juga: Varian Omicron Ancam Dunia, Malaysia Memberlakukan Aturan yang Lebih Ketat

1. Kelelahan ekstrem

Mirip dengan varian sebelumnya, Omicron COVID dapat menyebabkan kelelahan yang terbilang ekstrem.

Mereka yang terinfeksi Omicron akan merasa lelah, memiliki energi yang randah dan mungkin memiliki keinginan yang kuat untuk beristirahat sehingga dapat mengganggu aktivitas sehari-hari.

Namun, penting untuk dicatat bahwa kelelahan mungkin timbul dari alasan lain dan masalah kesehatan juga. Pastikan untuk melakukan pemeriksaan dengan ahlinya untuk memastikan kondisi Anda.

2. Tenggorokan terasa gatal

Baca Juga: Waspada 9 Gejala Omicron Pada Anak-anak, Orang Tua Harus Tahu Untuk Mencegah Covid-19

Menurut dokter asal Afrika Selatan, Angelique Coetzee, individu yang terinfeksi Omicron biasanya mengeluhkan tenggorokan mereka terasa gatal tidak biasa ketimbang sakit tenggorokan.

Keduanya mungkin terasa mirip. Tetapi tenggorokan gatal lebih cenderung berkolerasi dengan iritasi, sedangkan sakit tenggorokan condong ke rasa sakit.

3. Demam ringan

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: timesofindia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah