Update Covid-19 di Jawa Barat, Sabtu 9 Oktober 2021, Lengkap Seluruh Kota dan Kabupaten, Kasus Baru Harian 107

- 9 Oktober 2021, 17:40 WIB
Update Covid-19 di Jawa Barat, Sabtu 9 Oktober 2021, Lengkap Seluruh Kota dan Kabupaten Kasus Baru Harian 107, Sembuh 133
Update Covid-19 di Jawa Barat, Sabtu 9 Oktober 2021, Lengkap Seluruh Kota dan Kabupaten Kasus Baru Harian 107, Sembuh 133 //freepik

ZONABANTEN.com – Update terkini perkembangan Covid-19 yang ada di Jawa Barat pada hari Sabtu 9 Oktober 2021.

Pada hari ini total akumulasi kasus Covid-19 Jawa Barat tercatat sebanyak 703.636 orang.

Dimana hasil ini menunjukan grafik pertambahan sebanyak 104 orang yang terkena Covid-19.

Baca Juga: KUMPULAN HARI INI 9 OKTOBER 2021: Bocoran Prakerja Gelombang 22, hingga Anak Kedua Baim Wong dan Paula Lahir

Sementara untuk orang yang sedang menjalani isolasi atau sedang dalam proses perawatan di Jawa Barat terkonfirmasi sebanyak 2.038 orang.

Ini menunjukan adanya grafik penurunan sebanyak 19 orang menjalani isolasi atau sedang dalam proses perawatan.

Untuk orang yang telah menyelesaikan masa isolasi atau sudah sembuh di Jawa Barat, terkonfirmasi sebanyak 686.946 orang.

Baca Juga: Miris! Depresi Jadi Anak Iis Dahlia, Devano Pernah Ingin Bunuh Diri hingga Semprot Obat Nyamuk ke Mata

Terjadi pertambahan sebanyak 133 orang yang selesai masa isolasi dan dinyatakan sembuh.

Untuk korban meninggal karena kasus Covid-19 di Jawa Barat terdapat sejumlah 14.652 orang. Jumlah kematian di Jawa Barat mengalami kenaikan 1 orang, dari hari sebelumnya.

Untuk jumlah orang memiliki riwayat kontak erat dengan kasus terkonfirmasi Covid-19 di Jawa Barat sejumlah  572.979 orang.

Di mana 25.744 atau 4.49 persen masih dikarantina dan 547.235 dinyatakan telah selesai menjalani masa karantina selama 14 hari.

Baca Juga: Selain Devano Putra Iis Dahlia, Aurel Hermansyah Ternyata Pernah Alami Depresi Sebelum Menikah

Orang yang diidentifikasi sebagai suspek Covid-19 di Jawa Barat berjumlah 216.886 suspek.

Ada 8.568 orang atau 3.95 persen yang sedang menjalani isolasi atau dalam perawatan dan 208.318 atau 96.05 persen telah dinyatakan discarded atau telah melakukan RT-PCR selama 2 kali berturut.

Probable Kasus suspek dengan ISPA Berat/ARDS/ Meninggal dengan gamabran klinis yang menyakinkan Covid-19 dan belum ada hasil pemeriksaan laboratorium atau RT-PCR berjumlah 6.410 probable.

Baca Juga: Agar Tak Depresi seperti Devano Putra Iis Dahlia, Orang Tua Dapat Berikan 3 Kebutuhan ini pada Anak

Di mana ada 276 orang atau 4.31 persen berada dalam perawatan atau isolasi. 3.999 atau 62.39 dinyatakan sembuh atau selesai isolasi.

Sementara ada 2.135 atau 33.31 persen, probable di Jawa Barat meninggal.

Total kasus terkonfirmasi pada setiap Kabuapaten atau Kota di Jawa Barat.

Baca Juga: Anak Kedua Baim Wong dan Paula Lahir, Wetonnya Sabtu Pon, Kenali Prediksi Jodoh, Rezeki dan Wataknya

1. Kabupaten Bogor - 47.771 kasus

2. Kabupaten Sukabumi - 11.261 kasus

3. Kabupaten Cianjur - 10.862 kasus

4. Kabupaten Bandung - 33.991 kasus

5. Kabupaten Garut - 26.751 kasus

Baca Juga: Hati-hati! Kasus Ebola Baru Dikonfirmasi di Kongo Timur, Afrika Tengah

6. Kabupaten Tasikmalaya - 7.019 kasus

7. Kabupaten Ciamis - 15.097 kasus

8. Kabupaten Kuningan - 13.509 kasus

9. Kabupaten Cirebon - 24.862 kasus

10. Kabupaten Majalengka - 10.789 kasus

11. Kabupaten Sumedang - 8.987 kasus

12. Kabupaten Indramayu - 15.747 kasus

13. Kabupaten Subang - 9.676 kasus

14. Kabupaten Purwakarta - 12.392 kasus

15. Kabupaten Karawang - 43.210 kasus

Baca Juga: Inilah Bedanya Sakit Kepala, Pusing, dan Puyeng Jangan Sampai Salah Diagnosa!

16. Kabupaten Bekasi - 51.202 kasus

17. Kabupaten Bandung Barat - 19.148 kasus

18. Kabupaten Pangandaran - 5.274 kasus

19. Kota Bogor - 37.107 kasus

20. Kota Sukabumi - 9.197 kasus

21. Kota Bandung - 44.729 kasus

22. Kota Cirebon - 12.801 kasus

23. Kota Bekasi - 94.469 kasus

Baca Juga: Hasil Perolehan Medali PON XX Papua 2021 Terbaru Hari ini 9 Oktober 2021, Jawa Barat Peringkat Teratas

24. Kota Depok - 105.090 kasus

25. Kota Cimahi - 11.894 kasus

26. Kota Tasikmalaya - 13.836 kasus

27. Kota Banjar - 4.869 kasus

Data diatas bersifat fluktuatif dan perubahanya  dapat terjadi sewaktu-waktu.***

Sumber Pusat Informasi & Koordinasi COVID-19 Provinsi Jawa Barat

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Pusat Informasi & Koordinasi Covid-19 Provinsi Jawa Barat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah