idung Tersumbat? Ini Cara Mengatasinya Ala dr Daniel Bramantyo

- 17 Desember 2021, 22:17 WIB
Hidung Tersumbat? Ini Cara Mengatasinya Ala dr Daniel Bramantyo
Hidung Tersumbat? Ini Cara Mengatasinya Ala dr Daniel Bramantyo /Pexels.com/Andrea Piacquadio

ZONABANTEN.com – Hidung tersumbat biasanya terjadi karena ada jaringan pada hidung bagian dalam, yang terganggu.

Hal itu terjadi karena hidung menghirup polusi udara, seperti debu, asap kendaraan, dan asap rokok.

Selain itu hidung tersumbat juga dapat disebabkan oleh alergi, sinusitis, dan infeksi pada saluran pernapasan atas ataupun influenza.

Baca Juga: Warganet Malaysia Sindir Indonesia dengan Mengejutkan, Usai Dion Cools Pemain Liga Champions Tiba di Singapura

Ada suatu kondisi di mana hidung tersumbat, namun tidak mengeluarkan lendir atau ingus.

Hal ini bisa jadi disebabkan oleh sinusitis, yang sebenarnya terdapat lendir namun terjebak di dalam rongga sinus dan cukup padat.

Sehingga terasa seperti ada lendir, namun tidak bisa dikeluarkan.

Atau bisa juga disebabkan oleh alergi, yang mana terjadinya pelebaran pembuluh darah.

Baca Juga: 9 Manfaat Buah Alpukat, Salah Satunya Menyembuhkan Kanker

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: YouTube Gue Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah