Hati-hati! Makan Terlalu Banyak Protein Bisa Memengaruhi Kesehatan

- 27 Januari 2022, 06:20 WIB
Hati-hati! Makan Terlalu Banyak Protein Bisa Memengaruhi Kesehatan/ Unsplash/ Jose Ignacio Pompe
Hati-hati! Makan Terlalu Banyak Protein Bisa Memengaruhi Kesehatan/ Unsplash/ Jose Ignacio Pompe /

Risiko dehidrasi dapat diminimalkan dengan meningkatkan asupan air, terutama jika anda adalah seseorang orang yang aktif.

5. Kerusakan Ginjal

Meskipun ada penelitian besar yang menghubungkan asupan protein dengan kerusakan ginjal pada individu yang sehat.

Kelebihan protein dapat menyebabkan kerusakan pada orang dengan penyakit ginjal yang sudah ada sebelumnya.

Ini karena kelebihan nitrogen yang ditemukan dalam asam amino yang membentuk protein.

Ginjal yang rusak harus bekerja lebih keras untuk membuang nitrogen ekstra dan produk sisa metabolisme protein.

Baca Juga: Kisah Travers Beynon: Dikelilingi Puluhan Wanita Cantik, Sehari Mampu Meniduri Empat Wanita 

6. Dapat Meningkatkan Risiko Kanker dan Jantung

Studi menunjukkan bahwa seseorang yang mengkonsumsi daging merah (tinggi protein) atau olahan dikaitkan dengan kanker kolorektal, payudara, dan prostat.

Selain itu, daging merah dan susu penuh lemak yang dikonsumsi berlebihan dapat menyebabkan penyakit jantung.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x