Billie Eilish Ajarkan Self Love Pada Fans Lewat 3 Lagu Berikut, Apa Saja?

- 8 Februari 2022, 22:04 WIB
Billie Eilish, penyanyi dengan ciri khasnya yang nyentrik/genius.com
Billie Eilish, penyanyi dengan ciri khasnya yang nyentrik/genius.com /

Begitupun juga melalui hal positif yang ia praktikkan dalam kehidupannya, termasuk self love dan self confidence.

Berikut ini kami jabarkan makna di balik beberapa lagu ciptaannya berikut:

  1. I Don’t Wanna Be You Anymore

Dirilis pada 20 Juli 2017, lagu ‘I Don’t Wanna Be You Anymore’ ini sempat viral di tahun 2018.

Lagu ini viral lantaran Kim Namjoon BTS merekomendasikan lagu ini kepada para fansnya lewat akun Twitternya.

Dalam liriknya, Billie Eilish mengisahkan perjuangannya saat menghadapi rasa tidak percaya diri dan insecurities-nya.

Billie belum bisa menerima dirinya sendiri dan merasa tidak pede atas kemampuan yang ia miliki. Hal ini menjerumuskannya ke dalam kehidupan yang penuh kegalauan.

Baca Juga: Kiat Menjaga Kesehatan Mental di Rumah Selama Pandemi Ala Psikolog Sundari Indah

Ia lalu berandai-andai menjadi orang lain saja ketimbang dirinya yang sekarang.

Jika kamu menonton video clipnya, kamu dapat melihat Billie berdiri di depan cermin sambil bernyanyi.

Jelas, ia melihat cerminan dirinya yang tak lain adalah dirinya sendiri.

Halaman:

Editor: Bayu Kurniya Sandi

Sumber: SBS Style Caster


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah