Profil Riku Matsuda, Pemain Keturunan Indonesia Lawan Pratama Arhan di Liga Jepang, Pernah Mengaku Muslim?

- 15 September 2023, 15:27 WIB
Profil Riku Matsuda, Pemain Keturunan Indonesia Lawan Pratama Arhan di Liga Jepang. /X/@AsianFootballs
Profil Riku Matsuda, Pemain Keturunan Indonesia Lawan Pratama Arhan di Liga Jepang. /X/@AsianFootballs /

Riki Matsuda juga pernah di J1 League dengan beberapa klub. Mulai dari Oita Trinita pada 2013, lalu Nagoya Grampus pada 2014 dan 2016.

Pada 2015, dia sempat dipinjamkan ke JEF United Chiba di J2 League. Pada 2017-2019, Riki Matsuda main untuk Avispa Fukuoka di J2 League.

Kemudian, pada 2020 dia pindah ke klub J2 League lain, Ventforet Kofu, sebelum bergabung dengan saudaranya di Cerezo Osaka pada 2021.

Sejak musim 2022 lalu, Riki Matsuda bermain bersama Ehime FC di J3 League, di mana berhasil mencetak 8 gol dan 4 assist dalam 29 laga.

BACA JUGA : Pratama Arhan dan Shayne Pattynama Pasti Absen, Pemain Ini Jadi Bek Kiri Timnas Indonesia di FIFA Matchday?

Sedangkan pada musim ini, dia sudah menyarangkan 11 gol dan 3 assist dalam 22 pertandingan. Bahkan, dia juga dipercaya sebagai kapten.

Sama seperti saudaranya, Riki Matsuda juga belum pernah membela timnas senior. Makanya ingin sekali memperkuat Timnas Indonesia.

Itulah profil Riku Matsuda, pemain keturunan yang menjadi lawan Pratama Arhan di Liga Jepang, yang berasal dari Muslim di Jawa.

Informasi menarik lainnya seputar sepak bola klik DI SINI.

***

Halaman:

Editor: Adela Eka Putra Marza

Sumber: Transfermarkt Youtube J.LEAGUE Internasional


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah