AS Trencin, Klub Baru Witan Sulaeman, Ternyata Punya Trofi Mentereng!

- 9 Agustus 2022, 04:59 WIB
AS Trencin, Klub Baru Witan Sulaeman / Twitter / @astrencin
AS Trencin, Klub Baru Witan Sulaeman / Twitter / @astrencin /

Setelah itu TJ Ozeta Dukla Trenčín dan TTS Trenin di merger menjadi AS Trencin dan menghabiskan tiga musim (1994-1997) di divisi kedua di Slovakia.

Sejak 1997, AS Trenčín terus bermain di divisi pertama Slovakia atau Fortuna Liga Slovakia.

Baca Juga: Witan Sulaeman Gabung AS Trencin, Egy Maulana Vikri Gabung Zlate Moravce, Keduanya Tetap di Eropa

Skuad

Ditambah dengan Witan Sulaeman, skuad utama AS Trencin saat ini berjumlah 30 pemain.

Dari 30 pemain tersebut, 16 pemain merupakan pemain asing yang berasal dari 8 negara.

Nigeria menjadi penyumbang pemain asing terbanyak bagi AS Trencin dengan 5 pemain.

Sementara itu, dalam skuad AS Trencin juga dihuni oleh 4 pemain Tim Nasional negara masing-masing.

Penjaga gawang Vozinho, dan bek tengah Kelvin Pires merupakan pemain Tim Nasional Tanjung Verde.

Sementara itu, ada nama kiper Dejan Iliev yang merupakan punggawa Timnas Makedonia Utara.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah