Curah Hujan Tinggi,Jakarta Bersiap Banjir Lagi

- 24 Februari 2023, 23:04 WIB
Ilustrasi genangan dan banjir
Ilustrasi genangan dan banjir /Antara Foto/ Indrianto Eko Suwarso./ANTARA FOTO

Di Jakarta Utara,terdapat tiga RT yang tergenag banjir,yaitu satu RT di Kelurahan Marunda dan dua RT di Kelurahan Pejagalan. Ketinggian air berkisar 25 centimeter sampai 60 centimeter.

Selain itu di Kelurahan Kampung Melayu,ada dua RT yang terdampak banjir,level ketinggian air berkisar 1,25 meter,sedangkan ketinggian air 1 meter melanda wilayah di sekitar Kelurahan Bidara Cina.

Baca Juga: Gangguan Kecemasan Dapat Mengganggu Harimu, Berikut ini 7 Tips Mengatasinya

Kemudian di Kelurahan Tanjung Duren Utara,ada satu RT yang terendam banjir dengan ketinggian 30 centimeter dan ketinggian air 45 centimeter yang diakibatkan luapan Kali Pesanggrahan terjadi di empat RT,Kelurahan Kedoya Utara.

Dan Kelurahan Joglo ada satu RT dengan ketinggian 50 centimeter,Kelurahan Kembangan Utara ada tiga RT dengan ketinggian banjir hingga 55 centimeter.***

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah