POPULER HARI INI: Elkan Baggott Main Penuh, Bantai Eks Tim Premier League hingga Genshin Impact Versi 2.7

- 6 Mei 2022, 19:50 WIB
Elkan Baggott bersama Kieran McKenna dan Cameroon Humpreys Pasca Laga Terakhir League One / Twitter / @Cam_Humpreys
Elkan Baggott bersama Kieran McKenna dan Cameroon Humpreys Pasca Laga Terakhir League One / Twitter / @Cam_Humpreys /

ZONABANTEN.com - Bek Tengah Timnas Indonesia, Elkan Baggott bermain penuh selama 90 menit dalam pertandingan tersebut.

Pelatih Ipswich Town, Kieran McKenna mempercayakan lini belakangnya kepada pemain Elkan Baggott.

Catatan tersebut juga merupakan rekor baru bagi Elkan Baggott yang menjadi orang Indonesia pertama yang bermain penuh dalam pertandingan liga Inggris.

Baca Juga: Prank Tokyo Verdy untuk Pratama Arhan, Elkan Baggott dan Asnawi Mangkualam Susul Timnas Indonesia

Kutipan diatas hanya cuplikan dari 5 artikel terpopuler ZONABANTEN.com, Jumat, 6 Mei 2022.

Selengkapnya, simak ulasan berikut ini.

Elkan Baggott Main Penuh, Ipswich Town Bantai Eks Peserta Premier League

Ipswich Town memainkan laga terakhirnya dalam lanjutan League One Inggris dengan menghadapi eks tim Premier League, Charlton Athletic.

Laga tersebut digelar di markas Ipswich Town, Portman Road, Sabtu, 30 April 2022.

Ipswich Town sendiri memainkan beberapa pemain mudanya termasuk Elkan Baggott sejak awal laga.

Baca Selengkapnya di Elkan Baggott Main Penuh, Ipswich Town Bantai Eks Peserta Premier League

Pratama Arhan Masuk Skuad, Tokyo Verdy Sukses Tundukkan Vegalta Sendai

Tokyo Verdy kembali melanjutkan petualangannya di J2 League musim 2022, Selasa, 4 Mei 2022.

Kali ini Tokyo Verdy menjamu Vegalta Sendai di markas mereka, Ajinomoto Stadium.

Tokyo Verdy sedang berada dalam tren buruk setelah melalui 5 pertandingan tanpa kemenangan.

Baca Juga: Asnawi Mangkualam Main, Ansan Greeners Tak Keluar dari Kutukan, Waktunya Ganti Pelatih?

Dalam 5 pertadingan terakhir, Tokyo Verdy hanya mampu meraih 1 poin hasil dari 1 kali imbang dan 4 kali kalah.

Baca Selengkapnya di Pratama Arhan Masuk Skuad, Tokyo Verdy Sukses Tundukkan Vegalta Sendai

LINK LIVE STREAMING Real Madrid vs Man City, UEFA Champions League, Kick Off 02:00 WIB, Kamis 5 Mei 2022

Real Madrid dan Manchester City kembali bertemu dan bakal berusaha saling mengalahkan satu sama lain, demi dapat memastikan 1 tempat lagi di babak final UEFA Champions League musim 2021-2022.

Kali ini, giliran ‘Los Blancos’ lah yang menjadi tuan rumah pada pertemuan leg ke 2 antara mereka dengan ‘The Citizens’ di Santiago Bernabeu.

Pemenang laga ini sudah ditunggu Liverpool pada partai final di tanggal 29 Mei 2022 mendatang.

Pertandingan panas ini dimulai dengan kick off pada pukul 02:00 WIB.

Baca Selengkapnya di LINK LIVE STREAMING Real Madrid vs Man City, UEFA Champions League, Kick Off 02:00 WIB, Kamis 5 Mei 2022

Tokyo Verdy Menang Lagi, Kenapa Pratama Arhan Belum Main? Begini Penjelasannya

Tokyo Verdy akhirnya kembali meraih kemenangan setelah melalui rentetan hasil buruk di Meiji Yasuda J2 League musim 2022 ini.

Adalah Vegalta Sendai yang harus menjadi ‘korban’ dari bangkitnya Verdy kembali pada tren positif mereka.

Baca Juga: Timnas Indonesia Dicurangi! Shin Tae Yong: Lapangan Latihan di Bawah Standar Untuk Anak SD!

Tim besutan pelatih Takafumi Hori tersebut sukses menekuk tim asal daerah Tōhoku yang sebenarnya sedang dalam performa apik itu dengan skor 3-1.

Baca Selengkapnya di Tokyo Verdy Menang Lagi, Kenapa Pratama Arhan Belum Main? Begini Penjelasannya

Bocoran Update Genshin Impact Versi 2.7: Debut Yelan dan Kuki Shinobu Hingga Rerun Banner Xiao?

Pembaruan Genshin Impact versi 2.6 memang masih berlangsung saat ini.

Namun, banyak Traveler yang telah menyelesaikan cerita dan area tersebut dan sedang menanti perilisan update berikutnya.

Update Genshin Impact 2.7 akan menghadirkan karakter baru, senjata, quest, dan lainnya. Sama seperti patch-patch sebelumnya yang telah dirilis.

Baca Selengkapnya di Bocoran Update Genshin Impact Versi 2.7: Debut Yelan dan Kuki Shinobu Hingga Rerun Banner Xiao?

Demikian 5 artikel terpopuler ZONABANTEN.com, Jumat, 6 Mei 2022. Selamat Berlibur

Informasi Menarik Lainnya KLIK DISINI***

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Zona Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah