Tidak Lolos Kartu Prakerja Gelombang 23? Siapkan Dirimu Mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 24, Simak Tipsnya a

- 3 Maret 2022, 09:17 WIB
Tidak Lolos Kartu Prakerja Gelombang 23? Siapkan Dirimu Mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 24, Simak Tips agar Lolos Seleksi
Tidak Lolos Kartu Prakerja Gelombang 23? Siapkan Dirimu Mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 24, Simak Tips agar Lolos Seleksi /Prakerja

ZONABANTEN.com- Kartu Prakerja gelombang 23 saat ini masih dilakukan evaluasi termasuk verifikasi data-data para pendaftar.

Para peserta hanya harus bersabar untuk menunggu hasilnya. Kalaupun hasilnya nanti tidak lolos, maka Anda masih bisa daftar kartu prakerja gelombang 24.

Simak tips agar lolos seleksi gelombang 24 yang akan diulas di artikel ini.

Untuk mendaftar program kartu prakerja, ada sejumlah syarat yang harus dipenuhi oleh calon peserta gar tidak gagal seleksi.

Baca Juga: Beasiswa LPDP 2022 Resmi Dibuka, Simak Jadwal dan Proses Seleksinya

Pengumuman lolos atau tidaknya seleksi kartu prakerja dapat dicek di dashboard akun kartu prakerja masing-masing.

Bagi peserta yang tidak lolos seleksi, bisa melakukan pengecekan dengan klik bagian “riwayat gelombang”.

Setelah mengklik “riwayat gelomban”, maka akan muncul alasan kenapa bisa gagal lolos seleksi kartu prakerja.

Apabila alasan gagal lolos seleksi dikarenakan NIK KTP sudah tercatat di lembaga lain, maka calon peserta kartu prakerja gelombang 24 bisa mengatasinya dengan lima cara berikut:

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Pikiran Rakyat Depok prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah