[UPDATE] Kartu Prakerja Gelombang 22 Dibuka Oktober ? Simak Ulasan Berikut Agar Lebih Siap!

- 29 September 2021, 11:38 WIB
Ilustrasi uang rupiah.
Ilustrasi uang rupiah. /Antara/Sigid Kurniawan/

ZONABANTEN.com – Selama pandemi banyak masyarakat yang terdampak. Bahkan sebagian orang ada yang terkena PHK.

Salin itu, anak yang baru lulus sekolah atau kuliah juga sulit untuk mencari kerja. Oleh karena itu bantuan pemerintah sangat dibutuhkan oleh masyarakat.

Melihat hal tersebut pemerintah meluncurkan program kartu prakerja pada tahun 2020. Hingga kini program kartu prakerja sudah mencapai gelombang 21.

Kartu prakerja memberikan intensif uang serta memberikan pelatihan untuk menambah skill agar lebih muda mendapat pekerjaan. 

Baca Juga: Mau Dapat Modal Rp3,5 Juta Buat Usaha? Segera Daftar Kartu Prakerja Gelombang 22, Ini Bocoran Jadwalnya

Pelatihan pada program kartu parkerja sangat beragam mulai dari belajar jadi content creator hingga coding.

Program kartu prakerja dimulai pada tahun 2020. Masyarakat terus berharap agar program ini diperpanjang. Gelombang kartu prakerja terakhir adalah 21.

prakerja gelombang 21 yang dibuka pada 16 hingga 19 September menjaring sebanyak 754.929 peserta.

Kuota yang diberikan pada gelombang 21 tentunya belum bisa menjaring setengah dari pendaftar kartu prakerja.

Halaman:

Editor: Rizki Ramadhan

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah