Bansos PKH Cair! Ibu Hamil Bisa Dapat Rp3 Juta, Begini Cara Cek Penerimanya

- 15 September 2021, 09:20 WIB
Bansos PKH Cair! Ibu Hamil Bisa Dapat Rp3 Juta, Begini Cara Cek Penerimanya
Bansos PKH Cair! Ibu Hamil Bisa Dapat Rp3 Juta, Begini Cara Cek Penerimanya /Mufid Majnun

ZONABANTEN.com - Bansos Program Keluarga Harapan (PKH) untuk tahap 3 telah cair pada bulan Juli hingga September 2021.

Rencananya Bansos PKH akan terus disalurkan, hingga tahap 4 di bulan Oktober hingga Desember 2021.

Bansos PKH adalah bantuan dari Pemerintah yang khusus diperuntukkan, bagi masyarakat dan keluarga kurang mampu.

Jadi hanya masyarakat atau keluarga yang telah terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS), yang bisa menerima bansos PKH ini.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Piala Dunia Futsal 2021: Argentina Pesta Gol, Iran Menang Tipis 

Lalu untuk penerima bansos PKH ini digolongkan menjadi beberapa kategori penerima, sebagai berikut :

1. Ibu hamil mendapatkan Rp3 juta per tahun.

2. Anak usia dini mendapatkan Rp3 juta per tahun.

3. Anak SMA mendapatkan Rp2 juta per tahun.

4. Anak SMP mendapatkan Rp1,5 juta per tahun.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah