Catatan dari Semut Part 1: Terancam Keberlangsungan Hidup, Jika Sendiri

- 6 Maret 2022, 05:47 WIB
Ilustrasi. Semut
Ilustrasi. Semut /

Para semut tersebut akan kemudian bahu-membahu mengangkat makanan yang mereka temukan setelah mereka cicip sebelumnya, untuk diangkut mereka ke dalam sarang.

Pasokan makanan sangat diperhatikan oleh para semut dalam mempertahankan hidup.

Terbayang dalam pikiran kita, bagaimana kondisi yang akan dialami oleh seekor semut apabila ia bertahan hidup dengan sistem independen.

Satu hal akan terjawab. Semut yang hidup dengan sistem independen tanpa kerjasama satu sama lain, akan mengalami keterancaman keberlangsungan hidup.

Apabila ada predator, kondisi cuaca yang ekstrem, sedikitnya makanan yang ada, dan lain-lain, populasi semut bisa terancam dan punah seketika ketika mereka hidup sendirian.***

Halaman:

Editor: Yuliansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah