6 Kunci Sukses Jadi Pengusaha Muslim Ala Rasulullah

- 3 Desember 2021, 15:36 WIB
Ilustrasi berdagang. Baca doa penglaris agar dagangan laku.
Ilustrasi berdagang. Baca doa penglaris agar dagangan laku. /Pexels
  1. Bersedekah

Setelah berjualan dan mendapatkan hasil, Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam akan menyisihkan beberapa dari penghasilannya untuk diberikan kepada orang-orang fakir atau orang-orang yang kurang mampu.

  1. Tidak Pernah Lelah

Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam selain berdagang di khafilah atau semacam tempat berjualan, Nabi juga menjual dagangannya dengan cara berkeliling tanpa letih.

Dan ketika itu dagangan Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam selalu habis terjual dalam satu hari, karena Nabi mudah dalam bertransaksi, murah senyum, dan berperilaku baik.

Lalu setelah dagangannya habis Nabi akan membeli barang lagi dan menjualnya lagi dengan cepat.

Begitulah cara Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam dalam berdagang dan mengembangkan usahanya dalam ceramah Ustadz Khalid Basalamah di Youtube Hidayah Indonesia. ***

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: YouTube Hidayah Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah