Syekh Ali Jaber Jelaskan 3 Hal yang Mampu Meningkatkan Motivasi Beribadah

- 14 Oktober 2021, 14:41 WIB
Syekh Ali Jaber Jelaskan 3 Hal yang Mampu Meningkatkan Motivasi Beribadah
Syekh Ali Jaber Jelaskan 3 Hal yang Mampu Meningkatkan Motivasi Beribadah //Instagram/Ummu Fahad Ali Jaber

Kedua, seseorang saat menjalankan ibadah harus memiliki rasa berharap mendapat kebaikan dan pertolongan dari Allah SWT.

Baca Juga: Hari Penglihatan Sedunia 14 Oktober, Ini 4 Tips Menjaga Kesehatan Mata!

Ketiga, hal yang membuat orang terdorong menjalankan ibadah adalah rasa takut.

 “Takut amalannya ditolak, takut tidak diterima, takut tidak sempurna, dan takut sia-sia,” kata Syekh Ali Jaber.

“Memang ada amalan yang sia-sia? Ada,” sambungnya.

Setelah mengajukan pertanyaan tersebut  Syekh Ali Jaber menjelaskan dengan ayat Al Quran surah Al Kahfi ayat 104:

اَلَّذِيْنَ ضَلَّ سَعْيُهُمْ فِى الْحَيٰوةِ الدُّنْيَا وَهُمْ يَحْسَبُوْنَ اَنَّهُمْ يُحْسِنُوْنَ صُنْعًا

Artinya: (Yaitu) orang yang sia-sia perbuatannya dalam kehidupan dunia, sedangkan mereka mengira telah berbuat sebaik-baiknya.

“Mereka yang merugi adalah yang datang di hari kiamat, dia merasa dirinya telah berbuat banyak kebaikan,” sabung Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Berikut 5 Tips yang Akan Membuat Kulit Lebih Cerah, Bersih, dan Lembut Secara Gratis

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah