Gempa 9 Magnitudo dan Tsunami Raksasa 10 Meter Guncang Jepang, 18.500 Orang Tewas, Peristiwa 11 Maret

- 10 Maret 2022, 18:49 WIB
 Ilustrasi / Gempa 9 Magnitudo dan Tsunami setinggi 3,6 Meter guncang Jepang pada 11 Maret 2011
Ilustrasi / Gempa 9 Magnitudo dan Tsunami setinggi 3,6 Meter guncang Jepang pada 11 Maret 2011 / Pixabay

Bersama dengan kebakaran yang dipicu oleh kenaikan suhu di batang bahan bakar bekas yang disimpan di reaktor 4.

Menyebabkan tingkat radiasi yang signifikan. dari fasilitas setelah gempa. Tak ada korban jiwa saat bencana nuklir terjadi.

Baca Juga: Sedih! Fix Diblokir, Turis Rusia di Indonesia Tak Bisa Melakukan Transaksi Pakai Kartu Debit dan Kredit Lagi

Selain bencana alam yang menimpa Jepang, masih ada banyak peristiwa penting dan bersejarah lainnya yang terjadi tepat di 11 Maret.

Berikut ini peristiwa yang pernah terekam dalam catatan sejarah dunia yang terjadi pada 11 Maret:

1879 - Jepang resmi menguasai Kerajaan Ryūkyū, yang wilayahnya kelak menjadi Prefektur Okinawa.

1966 - Supersemar: Presiden Soekarno memberikan surat perintah kepada Menteri/Panglima Angkatan Darat Jenderal Soeharto.

1975 - Perang Vietnam: Pasukan Vietnam Utara dan gerilyawan Viet Cong mengambil alih kendali atas Ban Me Thuot dari pasukan Vietnam Selatan.

Baca Juga: Menariknya Sejarah Game 'Super Mario', Karakternya Sempat Ganti Nama dan Profesi

1977 - Lebih dari 130 orang disandera di Washington, DC, sekelompok orang yang diidentifikasi sebagai kelompok Muslim Hanafi dibebaskan setelah duta besar dari 3 negara Islam bergabung dalam negosiasi.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Britanica theinertia.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah