Auto Emosi! Bocah Ini Habiskan Uang Rp226 Juta Milik Ibunya Gara-gara Main Game di iPad

- 26 Desember 2020, 10:35 WIB
Ilustrasi game mobile.*
Ilustrasi game mobile.* /Pixabay/ITECHirfan/

ZONABANTEN.com - Auto Emosi! Bocah Ini Habiskan Uang Rp226 Juta Milik Ibunya Gara-gara Main Game di iPad

Ya, kadang kala, orang tua memberikan kebebasan pada anak untuk menggunakan gadget seperti handphone atau iPad untuk bermain.

Di saat anak sibuk bermain, orang tua akan melakukan pekerjaan dan terkadang lalai dalam mengawasi anak-anak.

Namun memberikan gadget pada anak tanpa pengawasan justru bisa berakibat fatal.

Baca Juga: Kumpulan Kata-kata Bijak Gus Dur, Menyentuh dan Penuh Makna 

Seperti kisah bocah 6 tahun di Connecticut, Amerika Serikat ini yang menghabiskan uang ibunya karena tak diawasi saat main game di iPad miliknya.

Jumlah uang yang dihabiskan pun tak sedikit, yakni lebih dari $16,000 (Rp226 juta)!

Melansir People, Jessica Johnson, seorang agen real estat, mengatakan putranya George menghabiskan $ 16.293,10 di Apple App Store untuk membeli cincin sambil bermain Sonic Forces.

Baca Juga: Puncak Zona Merah! Urungkan Niat Tahun Baruan, Kawasan Puncak Bogor Ditetapkan Zona Merah Covid-19 

Dalam wawancaranya bersama Good Morning America, ia mengungkapkan bila awalnya ia melihat kejanggalan pada tagihan kartu kreditnya.

Halaman:

Editor: Julian

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah