11 Manfaat Tomat untuk Kesehatan serta Kandungan Nutrisinya

- 7 Juni 2023, 18:20 WIB
Kandungan Nutrisi dan Manfaat kesehatan tomat
Kandungan Nutrisi dan Manfaat kesehatan tomat /Pexels/

ZONABANTEN.com - Buah tomat yang banyak tumbuh di wilayah tropis ini banyak digemari oleh masyarakat.

Tomat merupakan buah yang mudah ditemukan dan banyak diolah menjadi berbagai olahan makanan.

Buah tomat ini banyak dimanfaatkan sebagai jus, masakan, ataupun masker alami.

Baca Juga: Akhirnya, Pratama Arhan Main Lagi di Tokyo Verdy di Piala Kaisar Jepang! LINK LIVE DIsini

Tomat memiliki kandungan nutrisi yang baik dikonsumsi untuk membantu menjaga kesehatan.

Kandungan Nutrisi dalam Tomat

Tomat merupakan buah dengan kandungan air sebesar 95 persen. Selain tingginya kadar air dalam tomat, tomat juga mengandung nutrisi lain. Dalam 100 tomat terkandung nutrisi sebagai berikut :

  1. Kalori : 20 gram
  2. Protein : 1 gram 
  3. Lemak : 0,3 gram
  4. Karbohidrat : 4,2 gram
  5. Serat : 1,2 gram

Tomat juga kaya akan kandungan vitamin dan mineral. Vitamin dan mineral ini sangat baik bagi kesehatan tubuh. Kandungan vitamin dan mineral dalam 100 gram buah tomat adalah sebagai berikut :

  1. Kalsium : 5 miligram
  2. Vitamin B : 60 mikrogram
  3. Fosfor : 27 miligram
  4. Vitamin C : 40 mikrogram
  5. Vitamin A : 1500 SI
  6. Zat besi : 0,5 miligram
  7. Potasium : 360 miligram

Konsumsi 100 gram tomat setiap harinya mampu memenuhi 10-20 persen kebtuhan vitamin A. Buah tomat juga memiliki kandungan antioksidan seperti beta karoten, likopen, enzim fitoena, dan fitofluena. Kandungan antioksidan ini sangat baik bagi kesehatan tubuh.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: Verywell Fit


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x