Masih Muda Kok Asam Urat? 6 Kondisi Ini Pemicunya, Hindari!

- 18 Juli 2022, 11:15 WIB
Ilustrasi: Asam Urat, Cara Mencegahnya
Ilustrasi: Asam Urat, Cara Mencegahnya /Pixabay/cnick

Oleh karena itu sebelum kamu sembuh total, kamu tetap harus periksa rutin ke dokter agar tidak menambah beban penyakit seperti asam urat.

Jadi, menjalankan pola hidup sehat harus dibiasakan sejak dini karena selain akan memperpanjang umur, ketika kita sudah masuk usia lanjut pun akan tetap sehat dan bugar.

Baca Juga: Jadwal RCTI Hari Ini Senin 18 Juli 2022, Aku Jatuh Cinta TAYANG KEMBALI, Ini Jam Main Ikatan Cinta 

Mengkonsumsi Obat-obatan Tertentu

Beberapa obat tertentu juga dapat memicu gejala asam urat, salah satunya juga adalah obat-obatan yang biasa kita temui di warung-warung.

Obat yang mengandung aspirin atau asam asetilsalisilat juga dapat meningkatkan asam urat dalam darah kita, bahkan aspirin dosis rendah sekalipun dapat memicu asam urat juga.

Penelitian juga menunjukkan bahwa efek aspirin ini lebih sering terjadi pada wanita di bandingkan pada pria.

Namun tidak menutup kemungkinan untuk kita semua agar lebih awasi diri terhadap si aspirin ini.

Baca Juga: Tes Psikologi: Pilih Doodle dan Caritahu Cara Mengatasi Ketakutan Terbesarmu 

Selain itu, diuretik atau pil air yang biasanya digunakan untuk mengobati tekanan darah tinggi dan edema atau pembengkakan di kaki justru juga malah bisa memicu gejala asam urat.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: PortalSulut.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah