Jarang Diketahui, Berikut 5 Manfaat Peterseli bagi Kesehatan

- 20 Januari 2022, 14:55 WIB
Ilustrasi daun parsley atau peterseli, berikut 5 Manfaat Peterseli bagi Kesehatan
Ilustrasi daun parsley atau peterseli, berikut 5 Manfaat Peterseli bagi Kesehatan /Unsplash/Lindsay Moe

Selain itu, vitamin c yang terkandung dalam peterseli memainkan peran penting dalam mendukung kesehatan, kekebalan, dan melindungi tubuh terhadap penyakit kronis.

2. Menjaga Kesehatan Tulang

Peterseli atau daun parsley juga mengandung vitamin k yang bagus untuk menjaga kesehatan tulang. Vitamin k berfungsi untuk mengaktifkan protein tertentu yang meningkatkan kepadatan mineral tulang. Dari hasil penelitian, makanan tinggi vitamin K dapat mengurangi risiko patah tulang.

Sehingga peterseli baik dikonsumsi untuk meningkatkan kepadatan mineral tulang dan mengurangi risiko patah tulang.

 Baca Juga: Pemerintah Amerika Serikat Bagikan 400 Juta Masker Covid N95 Secara Gratis

3. Menjaga Kesehatan Mata

Seperti yang diketahui, peterseli mengandung antioksidan berupa karotenoid.

Karotenoid dalam peterseli merupakan senyawa berupa lutein, beta karoten, dan zeaxanthin yang bagus untuk menjaga kesehatan mata.

Lutein dan zeaxanthin dapat mencegah degenerasi makula terkait usia (AMD), yaitu penyakit mata kronis yang menjadi salah satu faktor penyebab kebutaan.

Kemudian karoteonoid berupa beta karoten pada peterseli dapat diubah menjadi vitamin a yang penting untuk kesehatan mata.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x