4 Manfaat Susu yang Dapat meningkatkan Kesehatan Tubuh

- 29 Desember 2021, 12:31 WIB
4 Manfaat Susu yang Dapat meningkatkan Kesehatan Tubuh
4 Manfaat Susu yang Dapat meningkatkan Kesehatan Tubuh /Unsplash/ Nikolai Chernichenko

Protein diperlukan untuk fungsi vital dalam tubuh, termasuk pertumbuhan dan perkembangan, serta perbaikan sel dan pengaturan sistem kekebalan.

Susu memiliki dua jenis protein, yaitu kasein dan whey.

Baca Juga: Pekerja PT Pertamina Indonesia Batalkan Rencana Mogok Kerja, Simak Alasannya

Kasein merupakan mayoritas protein yang ditemukan dalam susu sapi, terdiri dari 70-80% dari total kandungan protein.

Sedangkan whey sekitar 20%, dengan kandungan asam amino rantai cabang leusin, isoleusin, dan valin.

Hal itu dapat membantu membangung otot, mencegah kehilangan otot dan menyediakan bahan bakar selama olahraga.

2. Kesehatan Tulang

Susu memiliki kandungan seperti kalsium, fosfor, potasium, protein, vitamin K2, magnesium, vitamin D.

Menambahkan susu dalam program diet dapat mencegah penyakit tulang seperti osteoporosis.

Baca Juga: Mata Kedut-kedutan Apakah Pertanda Akan Mendapatkan Uang? Simak Penjelasan dr. Ryan Thamrin M. Kes

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x