Hati-hati Memakai Earphone Hingga Ketiduran, Ini Dampaknya

- 17 November 2021, 15:07 WIB
Ilustrasi earphone
Ilustrasi earphone /Unsplash/Icons8 Team

ZONABANTEN.com - Menggunakan headphone atau earphone saat tidur sering kali tak sadar kita lakukan karena ketiduran.

Pengguna perlu berhati-hati saat memakai earphone agar tidak terlalu menekan telinga, sehingga berpengaruh pada kesehatan telinga dalam jangka panjang.

Namun, ada kemungkinan akan menghadapi beberapa masalah jika tidak menggunakan earphone dengan benar.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa, Inggris Lolos Otomatis hingga Kegagalan Portugal

Dilansir dari Viebly, berikut masalah yang perlu dipertimbangkan kembali saat memakai earphone.

  1. Kotoran telinga menumpuk

Masalah pertama yang dihadapi adalah kotoran telinga yang mulai menumpuk, yang terjadi jika memakai earbud yang sedikit lebih invasif.

Kotoran telinga menumpuk karena earphone menghalangi sirkulasi udara. Hal ini membuat kotoran lebih mudah menumpuk di dalam telinga.

Sehingga sulit untuk dikeluarkan, menyebabkan masalah pendengaran dan pertumbuhan bakteri yang meningkat.

Baca Juga: Bunda, Ketahui Perkembangan si Kecil di Usia 9 Bulan dan Makanan untuk Usia 8-12 Bulan

Halaman:

Editor: Bunga Angeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah