Pengertian Baby Blues Syndrome dan Cara Efektif Mengatasinya

- 26 Februari 2021, 14:44 WIB
ilustrasi ibu yang mengalami baby blues
ilustrasi ibu yang mengalami baby blues /

Ini juga salah satu tips pasca hamil. Mengkonsumsi sedikit minyak ikan (Fresh Oil), katakanlah sekitar 1000mg setiap hari, akan membantu suasana hati dan stres Anda.

Ini adalah salah satu solusi alami untuk mengatasi baby blues pasca kehamilan.

Artikel ini sebelumnya telah dimuat di mantrasukabumi.com dengan judul 5 Cara Efektif Atasi Baby Blues bagi Ibu Baru

Baca Juga: Hati-hati! Jangan Mengonsumsi Kopi dan 4 Minuman ini Saat Perut Kosong

5. Olahraga

Latihan ringan salah satu tips pasca kehamilan yang baik adalah dengan melakukan olahraga ringan.

Olahraga tidak hanya dapat mengalihkan perhatian dan kekhawatiran yang Anda rasakan, tapi juga membantu meningkatkan mood dan kualitas tidur.

Baca Juga: Waduh! BPK Sumbar Temukan Indikasi Penyelewengan Dana Penanganan COVID-19

Hal ini tidak hanya akan mengurangi stres tetapi juga meringankan suasana hati dan menjernihkan pikiran Anda. Tapi, selalu pastikan untuk tidak berlebihan dalam melakukan latihan, terutama selama beberapa minggu pertama.

Apabila Anda tidak sempat berolahraga, makanan juga bisa membantu mengontrol mood Anda.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah