Sering Bad Mood? Minuman Ini Dipercaya Bisa Bikin Hari Jadi Ceria

- 16 Januari 2021, 05:50 WIB
Ilustrasi Bad Mood
Ilustrasi Bad Mood /

ZONABANTEN.com – Sering Bad Mood? Minuman Ini Dipercaya Bisa Bikin Hari Jadi Ceria

Memang tidak enak saat mengalami bad mood. Terlebih saat tengah didera deadline.

Bila ini terjadi, mood booster bisa jadi solusi.

Nah, satu cara yang mungkin jarang disadari adalah mengkonsumsi minuman yang tepat.

Seperti dilansir Woman and Home, beberapa waktu yang lalu, ada beberapa minuman yang dapat membantu meningkatkan mood sekaligus membuat hari jadi ceria.

Baca Juga: BLT Program Keluarga Harapan (PKH) Disalurkan 4 Kali, Begini Cara Cek Kriteria Penerimanya

1. Air putih

Selain dapat menghidrasi tubuh, air putih juga dapat membantu mempertajam kembali konsentrasi. Upayakan untuk minum delapan gelas air putih per hari.

Bila merasa bosan dengan rasa air putih, coba tambahkan potongan buah hingga rempah.

Baca Juga: Jarang Terungkap! Ternyata, Mentimun Bisa Cegah dan Kontrol Diabetes, Lho

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah