Jadi Menko Polhukam dengan Masa Jabatan Paling Lama, Mahfud MD Ungkap Isi Surat Pengunduran Dirinya

- 2 Februari 2024, 11:25 WIB
Presiden Joko Widodo ungkap bahwa Mahfud MD merupakan Menko Polhukam dengan masa jabatan paling lama di kabinetnya, yaitu sekitar empat tahun enam bulan
Presiden Joko Widodo ungkap bahwa Mahfud MD merupakan Menko Polhukam dengan masa jabatan paling lama di kabinetnya, yaitu sekitar empat tahun enam bulan /@mohmahfudmd/Instagram

Baca Juga: Mahfud MD Undur Diri Dari Menko Polhukam, Ganjar: Hormat dan Respect Kepada Mahfud

Pengunduran Mahfud sebagai menteri disebabkan perkembangan politik yang mengharuskannya fokus pada tugas lain.

“Karena perkembangan politik, memang saya harus fokus ke tugas lain, sehingga saya mohon berhenti,” ungkap Mahfud.

Menurut Mahfud, surat yang disampaikan tersebut berisi tiga hal. Pertama, Mahfud menyampaikan terima kasih pada Presiden Jokowi yang telah mengangkatnya sebagai Menko Polhukam pada 23 Oktober 2019 dengna penuh hormat.

Kedua, mengenai substansi isi surat permohonan berhenti, dan ketiga, Mahfud meminta maaf apabila ada hal-hal yang kurang dapat dilaksanakan dengan baik selama menjadi menteri.***

Halaman:

Editor: Dinda Indah Puspa Rini

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah