Hati-Hati! BMKG Sebut 6 Wilayah Ini Berpotensi Dihantam Cuaca Ekstrem selama 2 Hari

- 28 Desember 2022, 19:34 WIB
BMKG menyebut enam wilayah ini berpotensi diterjang cuaca ekstrem selama dua hari.
BMKG menyebut enam wilayah ini berpotensi diterjang cuaca ekstrem selama dua hari. /Twitter @InfoHumasBMKG

Salah satu fenomena tersebut adalah adanya peningkatan aktifitas Monsun Asia yang dapat meningkatkan pertumbuhan awan hujan secara signifikan di wilayah Indonesia bagian barat, tengah, dan selatan.

Guswanto mengimbau masyarakat untuk tidak panik tetapi selalu waspada terhadap berbagai potensi cuaca ekstrem tersebut.

Selain itu, ia juga mengimbau masyarakat untuk terus memantau informasi perkembangan cuaca dan peringatan dini cuaca ekstrem dari BMKG.

Terakhir, Guswanto menyarankan masyarakat yang tinggal di enam wilayah tersebut untuk memangkas dahan atau ranting pohon rapuh di sekitar hunian dan menguatkan tiang atau tegakan agar tidak roboh saat tertiup angin kencang.***

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: Twitter @InfoHumasBMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah