Gen Z dan Milenial Wajib Tahu! Profil dan Biodata Singkat 7 Pahlawan Revolusi Korban Keganasan G30S PKI

- 20 September 2021, 11:32 WIB
Tujuh pahlawan revolusi yang menjadi korban penculikan pada G30S PKI.
Tujuh pahlawan revolusi yang menjadi korban penculikan pada G30S PKI. /Dok. Pikiran Rakyat.

* Menentang rencana PKI untuk membentuk Angkatan Kelima

* Ditetapkan sebagai Pahlawan Revolusi berdasarkan Surat Keputusan Presiden RI nomor III/Koti/Tahun 1965 pada tanggal 5 Oktober 1965.

 Baca Juga: Detik-detik Tragedi Berdarah G30S PKI di Kediaman Jenderal Ahmad Yani

3. S. Parman

Letjen Anumerta S Parman dengan nama akrab S Parman ini lahir di Wonosobo, Jawa Tengah, 4 Agustus 1918 dan meninggal saat diculik dan dibunuh PKI pada 1 Oktober 1965 dinihari

* Kepala Staf Gubernur Militer Jakarta Raya pada Desember 1949

* Pernah tugas belajar di Military Police School di Amerika Serikat tahun 1951

* Bertugas di Kementerian Pertahanan

* Atase militer RI di London, Inggris, pada tahun 1959

* Pernah dicurigai dan ditangkap Jepang, namun justru dikirim untuk belajar ilmu intelijen pada Kenpei Kasya Butai

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: PR Pangandaran


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah