CEK REKENING! Menaker Ida : BSU 2021 Tahap Ketiga Disalurkan Kepada 3,2 Juta Pekerja

- 8 September 2021, 06:36 WIB
CEK REKENING! Menaker Ida : BSU 2021 Tahap Ketiga Disalurkan Kepada 3,2 Juta Pekerja
CEK REKENING! Menaker Ida : BSU 2021 Tahap Ketiga Disalurkan Kepada 3,2 Juta Pekerja /Kemnaker

Selain itu, Ida menerangkan "Upaya ini dilakukan dalam rangka menjaga protokol kesehatan, agar tidak terjadi kerumunan, dan mempermudah proses aktivasi rekening burekol," tutur Ida.

Lebih lanjut Menaker Ida mengingatkan, "bahwa untuk menghindari terjadinya duplikasi penerima manfaat program BSU 2021 dengan program bantuan sosial lainnya", Ucap Ida.

Maka sesuai dengan Permenaker 16 tahun 2021, penerima BSU diprioritaskan bagi pekerja/buruh yang belum menerima manfaat program Kartu Prakerja, Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM), dan Program Keluarga Harapan (PKH).

Untuk memitigasi terjadi duplikasi penerima dan sebagai upaya agar program BSU ini tepat sasaran, kami memang melakukan pemadanan data calon penerima BSU dengan database penerima program Kartu Prakerja, program BPUM, dan PKH.

Baca Juga: Zero COVID, Strategi Pemerintah Hongkong Selamatkan Sektor Pariwisata

"Hal itu dilakukan semata-mata agar program pemerintah dalam rangka PEN ini mencakup keseluruhan kelompok masyarakat yang terdampak pandemi COVID-19," kata Menaker Ida.

Proses monitoring pelaksanaan program BSU terus dilakukan salah satunya dengan mengunjungi langsung para pekerja/buruh yang menerima manfaat BSU.

"Sebagian besar BSU digunakan teman-teman pekerja/buruh untuk memenuhi kebutuhan dasar rumah tangga mereka", Kata Ida

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah