Malam Nisfu Syaban: Ketahui Jadwal, Niat, dan Keutamaannya

- 23 Februari 2024, 19:42 WIB
Malam Nisfu Syaban: Ketahui Jadwal, Niat, dan Keutamaannya
Malam Nisfu Syaban: Ketahui Jadwal, Niat, dan Keutamaannya /Pixabay/
  1. Diampuni Dosa-dosa

Allah SWT akan memberikan ampunan kepada seluruh makhluk-Nya pada malam Nisfu Syaban, kecuali bagi orang yang bermusuhan dan membunuh.

  1. Allah Mengabulkan Semua Doa-doa

Pada malam Nisfu Syaban, Allah SWT turun ke dunia dan mengabulkan semua doa hamba-Nya yang berdoa.

Baca Juga: Angin Puting Beliung Terjang Sumedang, BPBD: Sebanyak 493 Rumah Rusak, Tidak Ada Korban Jiwa

  1. Malam yang Paling Mustajab untuk Berdoa

Nisfu Syaban merupakan salah satu dari lima malam yang sangat mustajab untuk berdoa. Rasulullah SAW bersabda, “Lima malam yang tidak akan ditolak doa di dalamnya: malam pertama bulan Rajab, malam Nisfu Sya’ban, malam Jumat, malam Idul Fitri, dan Malam Idul Adha.”

  1. Malam Dibukanya 300 Pintu Rahmat dan Ampunan

Malam Nisfu Syaban dianggap sebagai malam dibukanya 300 pintu rahmat dan ampunan Allah SWT.

Dengan memahami niat puasa dan keutamaan malam Nisfu Syaban, umat Muslim dapat meraih berkah dan ampunan Allah SWT dengan penuh keikhlasan dan harap.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah