Terbaru, Khutbah Jumat Bulan Muharram: Keutamaan Amalan di Bulan Muharram, Sampaikan Kepada Jamaah!

- 27 Juli 2023, 16:30 WIB
Khutbah Jumat
Khutbah Jumat /sharonang/Pixabay

إذا كان العام المقبل صمنا يوم التاسع

“Apabila tahun depan (kita masih diberi umur panjang), kita akan berpuasa pada hari tasu’a (kesembilan).” (HR. As-Suyuthiq dari Ibnu Abbas, dishahihkan Al Albani dalam Shahihul Jami’)

Baca Juga: Khutbah Jumat Muharram Bahasa Jawa: Amalan, Peristiwa dan Keutamaan

Sidang Jum’at yang dirahmati Allah

Oleh karena itu, di bulan Muharram ini ada beberapa amalan sunnah yang bis akita lakukan yaitu:

  1. Memperbanyak puasa sunnah

Amalan sunnah pertama pada bulan ini adalah memperbanyak puasa sunnah. Sebab puasa sunnah paling utama adalah puasa sunnah di bulan ini sebagaimana sabda Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam:

أَفْضَلُ الصِّيَامِ بَعْدَ رَمَضَانَ شَهْرُ اللَّهِ الْمُحَرَّمُ

  1. Puasa Asyura

Yakni puasa pada tanggal 10 Muharram. Ini adalah amal yang paling utama dan puasa sunnah terbaik di bulan Muharram yang keutamaannya bisa menghapus dosa setahun.

  1. Puasa Tasu’a

Yakni puasa pada tanggal 9 Muharram. Rasulullah berazam untuk mengerjakannya, meskipun beliau tidak sempat menunaikan karena wafat sebelum waktu itu tiba.

  1. Berbuat baik pada sesama. Baik keluarga kerabat tetangga, handai taulan, Anak anak yatim piatu yang terdapat di berbagai riwayat hadits yang saling menguatkan.

Jamaah sholat Jum’at rohimakumullah

Halaman:

Editor: Rahman Wahid


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah