Simak 10 Aturan dan Ketentuan Pembagian Hewan Kurban. Jangan Sampai Salah!

- 13 Juni 2023, 17:43 WIB
Ilustrasi Daging Hewan Kurban Idul Adha
Ilustrasi Daging Hewan Kurban Idul Adha /Pexels/

Terdapat penafsiran yang mengatakan bahwa orang kaya yang dimaksud adalah kerabat, tetangga, sahabat, dan orang terdekat dari pihak yang berkorban.

Sedekahkan Semua Daging Kurban

Terdapat pendapat yang menganjurkan bahwa daging kurban harus disedekahkan seluruhnya kepada fakir dan miskin.

Dalam aturan ini, orang yang mengeluarkan kurban tidak diperkenankan untuk menerima daging kurban.

3 Mengutamakan Kepentingan Umat

Daging yang berasal dari hewan kurban dianjurkan untuk dibagikan langsung dan maksimal dibagikan pada hari Tasyrik.

Perkara ini dilatarbelakangi karena daging kurban tersebut diperuntukkan bagi kepentingan umat terutama bagi pihak yang berhak menerimanya.

4 Jenis Hewan Kurban Harus Tepat

Daging kurban harus dipastikan diperoleh dari hewan kurban yang diperbolehkan untuk dikurbankan.

Hewan yang diperbolehkan untuk dikurbankan adalah hewan berukuran besar seperti sapi, kerbau, kambing, domba, dan unta yang keadannya sehat, gemuk, dan tidak ada cacat dengan rincian sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: Fikih kurban praktis PCNU Kediri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x