Doa Berbuka Puasa di Bulan Suci Ramadhan 1443 H 2022, Harus Diingat Baik-baik!

- 1 April 2022, 20:00 WIB
Ilustrasi buka puasa di bulan ramadan
Ilustrasi buka puasa di bulan ramadan /Dokumen Pixabay/

“Barangsiapa yang tidak berniat untuk menunaikan ibadah puasa sebelum terbitnya fajar, maka puasanya tidak sah,” (Hadits riwayat riwayat Abu Dawud: 2098 al-Tirmidzi: 662, dan al-Nasa’i: 2293).

Baca Juga: Kumpulan Amalan untuk Dikerjakan di Bulan Suci Ramadhan 1443 H 2022

Tidak kalah penting dengan niat sebelum menunaikan ibadah puasa, berdoa untuk berbuka setelah puasa seharian penuh pun juga diperlukan.

Selama beberapa tahun belakangan, terdapat 2 doa untuk berbuka puasa.

Berikut doa untuk berbuka puasa. Usahakan untuk tidak bertaawudz dan mengucapkan bismillah :

Baca Juga: Benarkah Ngupil Bisa Membatalkan Puasa? Begini Penjelasannya Menurut Buya Yahya

Doa pertama

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Artinya : “Ya Allah, untuk-Mu aku berpuasa, dengan-Mu aku beriman, dan atas rezeki-Mu aku berbuka, dengan rahmat-Mu, Ya Allah Tuhan Maha Pengasih.“

Baca Juga: Sidang Isbat Awal Ramadhan 2022, Kemenag akan Menggelar Rukyatul Hilal di 101 Lokasi Seluruh Indonesia

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Have Halal Will Travel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah