Begini Cara Mohammed bin Salman Naik Tahta Jadi Raja Arab Saudi Jika Raja Salman Meninggal

- 6 Februari 2022, 16:46 WIB
Begini Cara Mohammed bin Salman Naik Tahta Jadi Raja Arab Saudi Jika Raja Salman Meninggal.
Begini Cara Mohammed bin Salman Naik Tahta Jadi Raja Arab Saudi Jika Raja Salman Meninggal. /Saudi Kingdom Council/Bandar Algaloud

Henzel mengatakan pula, "Saya berharap dia mendapat dukungan sebanyak sekarang, dan mungkin lebih, karena dia punya waktu untuk mengkonsolidasikan situasinya."

Baca Juga: JInJin ASTRO Menghentikan Sementara Aktivitasnya Karena Masalah Kesehatan

"Saya tidak berharap akan ada perlawanan. Jika ada perlawanan mungkin satu atau dua orang, dan itu pernah terjadi sebelumnya, dan itu bukan masalah besar," ujar Henzel.

Sejarah menunjukkan bahwa setelah ada raja Arab Saudi yang baru, para pemimpin dunia akan terbang ke Riyadh untuk memberi penghormatan.

Presiden Barack Obama menyelesaikan kunjungan ke India setelah mengetahui kematian Raja Abdullah pada 2015 dan langsung terbang ke Riyadh.

Inggris, sebagai rekan utama lainnya dari Barat, mengirim delegasi bersama Perdana Menteri saat itu David Cameron dan Pangeran Charles.

Raja-raja Arab Saudi memulai pemerintahan mereka dengan menetapkan putra mahkota yang baru, dan terkadang melakukan perombakan kabinet yang serius.

Semua mata akan menyorot pada siapa yang dipilih Mohammed bin Salman untuk memenuhi tempat pewaris. Dia memiliki enam saudara kandung.

Namun, ketika Mohammed bin Salman menjadi putra mahkota pada 2017, beberapa bangsawan Arab Saudi khawatir tahta akan diturunkan sesuai garis keturunan.

Baca Juga: Update Covid-19 Global: Korea Selatan Dihantam Omicron, Kasus Infeksi Virus Corona Tembus 1 Juta

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Business Insider


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah