3 Tipe Sangkar Perkutut Berdasarkan Jenisnya, yang Katuranggan Harus Pakai yang Seperti Ini

- 20 Juni 2023, 11:45 WIB
3 Tipe Sangkar Perkutut Berdasarkan Jenisnya, yang Katuranggan Harus Pakai yang Seperti Ini/
3 Tipe Sangkar Perkutut Berdasarkan Jenisnya, yang Katuranggan Harus Pakai yang Seperti Ini/ /YouTube 'Ragam Indonesia'/Tangkap layar YouTube 'Ragam Indonesia'

Salah satu hal yang penting dan perlu sekali diketahui rupanya adalah pemilihan jenis kandang.

Burung perkutut rupanya harus ditempatkan ke dalam jenis kandang yang sesuai dengan jenis hingga ukurannya.

Pemilihan sangkar tidak boleh asal. Sebab mempengaruhi kondisi dari perkutut itu sendiri. Selain jenis, hal-hal seperti usia perkutut, budget atau biaya juga menjadi faktor yang perlu diingat kala memilih sangkar.

Dilansir dan dirangkum oleh ZONABANTEN.com dari kanal YouTube ‘Sobat Jejak Alam‘, Selasa 20 Juni 2023, berikut tipe-tipe sangkar atau kandang yang cocok untuk setidaknya 3 jenis perkutut :

1. Perkutut dengan Suara Kicauan yang Bagus

Perkutut jenis ini sebaiknya ditempatkan di dalam sangkar yang khusus yang memiliki kubah.

Hal ini bertujuan agar suara kicauannya menggema, padat dan terdengar bahkan dari jarak yang jauh.

2. Perkutut Katuranggan

Perkutut yang kerap diidentikan dengan mitos-mitos bernuansa klenik maupun mistis ini dapat ditempatkan di dalam sangkar yang dibuat dengan cara di rajut.

Selain itu, sangkar untuk jenis perkutut ini sebaiknya memiliki hiasan seperti ukiran bentuk wayang atau lain-lainnya sebagai pembeda.

Halaman:

Editor: Muhammad Rizky Erlangga

Sumber: YouTube Sobat Jejak Alam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah