Waspada Mastitis! Simak Gejala dan Penangannya

- 24 Maret 2023, 20:45 WIB
Ilustrasi payudara sakit akibat mastitis
Ilustrasi payudara sakit akibat mastitis /Ilustrasi. PEXELS/Anna Tarazevich

Mastitis dapat disembuhkan apabila dapat dengan cepat ditangani. Ibu juga harus waspada dan lekas bertindak apabila merasa mengalami gejala mastitis. Apabila mastitis tidak lekas ditangani maka akan menimbulkan gejala yang membuat tidak nyaman. Maka dari itu, tidak perlu takut apabila mengalami gejala mastitis, cukup langsung berkonsultasi dengan dokter untuk mendapatkan penanganannya.

Halaman:

Editor: Rahman Wahid

Sumber: cdc.gov


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x