7 Ciri Teman Toxic yang Harus Kamu Tahu, Nomor 3 Sangat Menyebalkan

- 10 Oktober 2022, 08:14 WIB
Ilustrasi pertemanan.
Ilustrasi pertemanan. /Pexels Helena Lopes.

Ciri teman toxic berikutnya yakni mereka tidak mau untuk mengakui pencapaian temannya bahkan lebih ke titik tidak peduli, mereka lebih suka membicarakan pencapaiannya.

3. Suka Membuat Drama Tidak Penting

Ini ciri yang menyebalkan dari teman toxic dan bisa membuat energimu terkuras atau bahkan habis.
Parahnya, biasanya kamu akan seolah-olah menganggap bahwa drama-drama mereka hal biasa, padahal sebenarnya kamu sudah menyadarinya.

4. Berpura-pura Baik

Ciri teman toxic berikutnya adalah berpura-pura baik, mereka sadar mereka tengah memanfaatkanmu, maka dari itu mereka tidak mau kamu tau dan akhirnya mengelabuimu.

Baca Juga: Hasil AS Trencin vs Slovan Bratislava, Witan Sulaeman Main, AS Trencin Hancurkan Pemuncak Klasemen

5. Merasa Berkompetisi Denganmu

Ciri ini tidak secara terang-terangan diperlihatkan, namun biasanya mereka akan iri terhadap pencapaianmu dan mencari cara untuk menjatuhkanmu.

6. Membuat Kamu Malu atau Insecure

Salah satu cara mereka untuk menjatuhkanmu biasanya dengan menunjukkan perilaku yang meremehkan dirimu, dan akhirnya kamu akan insecure ataupun merasa malu dengan diri sendiri.

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Instagram @trikmahasiswa.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah