Mengenal Arti Istilah Endemi, Epidemi, dan Pandemi

- 22 Maret 2022, 15:34 WIB
 Mengenal Arti Istilah Endemi,Epidemi Dan Pandemi
Mengenal Arti Istilah Endemi,Epidemi Dan Pandemi /Instagram WHO

Atau bisa dibilang Pandemi adalah Epidemi yang menyebar hampir diseluruh negara dan benua yang mengenai banyak orang.

Contoh penyakit Pandemi adalah yang terjadi sekarang yaitu Coronavirus disease 2019 (covid-19).

Masih tentang Pandemi,berdasarkan sejarah kesehatan ada beberapa pandemi yang dapat terkendali kemudian menjadi Endemi.

Misalnya ada 3 Pandemi Influenza di abad ke -20 seperti :

- Flu Spanyol di tahun 1918-1920 yang disebabkan virus H1N1 dan mengakibatkan lebih dari 50 juta kematian.

Baca Juga: PPN Naik jadi 11 Persen, Sri Mulyani: Demi Fondasi Pajak yang Kuat

- Pandemi Flu Asia di tahun 1957-1958 yang disebabkan oleh virus H2N2.

- Tahun 1968 pandemi flu hongkong yang disebabkan oleh virus H3N2.

Lalu bisakah dan kapan Indonesia beralih dari Pandemi ke Endemi?

Peralihan status Pandemi ke Endemi tidak bisa lepas dari jumlah kasus harian yang menurun dan angka kematian serta tingkat keterisian rumah sakit yang rendah.

Halaman:

Editor: IDHY ADHYANINDA SUGENG MULYANDINI

Sumber: Instagram @reisabrotoasmoro


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah