3 Cara Mudah Memanfaatkan Kulit Pisang untuk Mengobati Jerawat

- 28 Januari 2022, 17:06 WIB
Cara Memanfaatkan Kulit Pisang untuk Mengobati Jerawat
Cara Memanfaatkan Kulit Pisang untuk Mengobati Jerawat /andriish22/pixabay.com /

Untuk melakukan perawatan ini, cukup siapkan satu kulit pisang. Kemudian, cuci wajah dengan cleanser dan keringkan dengan handuk. Lalu, pijat wajah dengan kulit pisang selama 10 menit. Selanjutnya, diamkan selama 20 menit sebelum dibilas dengan air bersih.

Baca Juga: Jerawat? Hilangkan dengan Menggunakan Jeruk Lemon

Lakukan perawatan tersebut sehari sekali.

  1. Kombinasi Kulit Pisang dan Jus Lemon

Lemon memiliki sifat asam yang dapat membantu membunuh bakteri penyebab jerawat.

Selain itu, lemon juga mengandung agen pemutih yang dapat menghilangkan flek hitam bekas jerawat, sehingga sangat cocok dikombinasikan dengan kulit pisang dalam perawatan untuk mengobati jerawat.

Bahan-bahan yang harus dipersiapkan, di antaranya satu sendok makan kulit pisang yang sudah ditumbuk, satu sendok makan jus lemon, dan kapas.

Maka langkah pertama yang harus dilakukan adalah campurkan kedua bahan tersebut dan aduk rata. Kemudian, oleskan campuran itu pada area wajah yang berjerawat menggunakan kapas. Setelah itu, diamkan selama 15 menit sebelum dibilas dengan air bersih.

Lakukan perawatan tersebut sehari sekali.

Baca Juga: Pisang Dicampur dengan Susu, Apakah Ini Kombinasi yang Baik atau Ide Buruk?

  1. Kombinasi Kulit Pisang dan Cuka Apel

Cuka apel juga cocok untuk dikombinasikan dengan kulit pisang dalam membantu mencegah dan mengobati jerawat.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah