3 Cara Mudah Memanfaatkan Kulit Pisang untuk Mengobati Jerawat

- 28 Januari 2022, 17:06 WIB
Cara Memanfaatkan Kulit Pisang untuk Mengobati Jerawat
Cara Memanfaatkan Kulit Pisang untuk Mengobati Jerawat /andriish22/pixabay.com /

Diketahui, cuka apel mengandung antioksidan yang tinggi sehingga dapat membunuh bakteri penyebab jerawat.

Di samping itu, cuka apel merupakan zat yang baik untuk membantu mengatur produksi sebum di kulit.

Untuk melakukan perawatan tersebut, bahan-bahan yang diperlukan, di antaranya satu sendok makan kulit pisang yang sudah ditumbuk, dua sendok teh cuka apel, dan satu sendok teh air.

Baca Juga: 5 Makanan Terbaik untuk Menjaga Kelembapan Kulit secara Alami

Maka langkah pertama yang harus dilakukan adalah adalah campurkan bahan-bahan tersebut dan aduk rata hingga halus. Kemudian, oleskan campuran cuka apel dan kulit pisang pada area wajah yang berjerawat. Setelah itu, tunggu selama 10 menit sebelum dibilas dengan air hangat.

Lakukan perawatan tersebut sehari sekali.

Itulah tiga cara mudah memanfaatkan kulit pisang untuk mengobati jerawat. Lakukan perawatan tersebut secara rutin yang diimbangi dengan pola hidup sehat dan selalu menjaga kebersihan kulit. Semoga bermanfaat!***

Halaman:

Editor: Bunga Angeli

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah