Memutihkan Kulit Wajah dengan Masker Alami

- 3 Desember 2021, 10:26 WIB
Memutihkan kulit wajah dengan masker alami.
Memutihkan kulit wajah dengan masker alami. /PIXABAY

ZONABANTEN.com - Kulit putih bersinar merupakan idaman bagi semua orang, terutama bagi kaum wanita.

Memutihkan kulit ternyata bisa dengan menggunakan bahan-bahan alami berikut ini.

1. Pepaya

Buah pepaya kaya akan kandungan enzim papain dan antioksidan.

Baca Juga: Keluarga Korban Tragedi Astrowold Tolak Bantuan dari Travis Scott

Sehingga pepaya bisa membantu dalam memutihkan kulit, memudahkan flek-flek hitam, dan kerutan pada wajah.

Untuk mendapatkan manfaat ini, Anda bisa melumatkan buah pepaya menjadi selai.

Lalu oleskan ke wajah, diamkan selama 15-20 menit (hingga kering), lalu bilas.

Gunakan masker pepaya minimal seminggu sekali.

Halaman:

Editor: Bunga Angeli


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah