Sang Generasi Milenial sering Lembur? Yuk Kenali Hubungan Kualitas Tidur dengan Hormonmu

- 8 September 2021, 22:06 WIB
  1. Kortisol

Dengan istirahat, tubuh dapat kembali mengatur hormon kortisol atau hormone steroid yang berkaitan dengan produksi kelenjar adrenal.

Hormone inilah yang bertugas untuk mengatur rasa stres, juga membantu proses pengaturan hormone lain dalam tubuh.

Ketika Anda istirahat dengan rileks dan nyenyak. Maka, setelah bangun tidur pun Anda akan merasa lebih bugar dan pulih.

Baca Juga: Irak dan Korea Utara Mundur, Indonesia hanya lawan Singapura dalam Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022

Itulah tanda bahwa hormone kortisol telah bekerja dengan maksimal selama Anda tidur.

Namun, ketika bangun tidur Anda justru merasakan lelah. Itu menjadi tanda bahwa hormone kortisolmu bekerja dengan buruk.

  1. Estrogen, progesteron dan tiroid

Ketika pada malam hari Anda tidak dapat beristirahat dengan nyenyak.

Maka, pada keesokan harinya, keberadaan kortisol akan membuat keseimbangan antara estrogen dan progesteron terganggu.

Jika keduanya terganggu, maka kerja tiroid pun mengakibatkan metabolisme tubuh menjadi lebih lambat.

  1. Hormon lapar

Pada saat Anda tidur, terjadi reaksi kimia dalam tubuh yang mengubah makanan menjadi energi yang dibutuhkan tubuh.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah