Pemilihan Pot Yang Tepat Bisa Membuat Aglonema Tampil Menor dan Subur, Berikut Yang Harus Diperhatikan

- 14 Februari 2021, 16:50 WIB
Pot Bisa Membuat Aglonema Menor, Subur dan Anti Busuk,
Pot Bisa Membuat Aglonema Menor, Subur dan Anti Busuk, /Freepik

1. Ukuran Pot

Ukuran pot yang digunakan harus disesuaikan dengan besar kecilnya tanaman, terutama aglonema.

Pot yang terlalu besar atau mungkin terlalu kecil akan mengganggu pertumbuhan tanaman hias aglonema sekaligus penampilannya.

Pot yang terlalu besar media tanamnya akan lama mengering, kelembaban tanaman akan tinggi dalam waktu lama, akibatnya akar aglonema mudah busuk dan bila sering disiram beresiko pada kematian.

Menggunakan pot yang terlalu kecil untuk aglonema juga akarnya akan cepat memenuhi pot, medianya akan cepat kering, sehingga distribusi nutrisi ke tanaman akan terganggu.

2. Model pot

Model pot pun bermacam-macam untuk aglonema ada yang model tanah liat, keramik, plastik, semen, kayu hingga logam dan yang paling baik sebenarnya adalah pot dari dari bahan tanah, karena dinding pot tanah berpori-pori, sehingga bisa menyerap kelebihan air didalam media tanam.

Baca Juga: Bantuan Subsidi Gaji Termin III 2021 Ditiadakan, Kini Pekerja Bisa Ikut Daftar di Kartu Prakerja Gelombang 12

3. Kelemahan pot

Adapun kelemahannya, pot tanah berat dan mudah pecah.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah