Waspada! Ini Penyebab Hipertensi yang Layak Anda Ketahui

- 12 Februari 2021, 21:15 WIB
hipertensi .*
hipertensi .* /NDTV.COM/

ZONA BANTEN – Hipertensi atau tekanan darah tinggi seringkali tidak terdeteksi sejak awal dan baru diketahui ketika sudah terjadi komplikasi.

Oleh karena itu, kita wajib mengetahui tanda awal terkena hipertensi atatu darah tinggi.

Dilansir dari YouTube Saddam Ismail pada 11 Februari 2021, berikut penyebab hipertensi yang layak anda ketahui:

Baca Juga: Berbeda, Perayaan Imlek 2021 Tanpa Hujan, Ini Maknanya 

1. Genetik atau Keturunan

Apabila orang tua anda, saudara dari ayah, ibu yang terkena darah tinggi, dapat menjadi risiko anda mengalami juga.

Hal ini ada kaitannya dengan faktor genetik.

Baca Juga: Rekor! 5.636 Sembuh, Update Virus Corona DKI Jakarta Hari Ini, Jumat 12 Februari 2021 

2. Usia

Bertambahnya usia apalagi usia yang diatas 30 tahun harus berhati-hati.

Halaman:

Editor: Yuliansyah

Sumber: Ringtimes Banyuwangi (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah