Hilangkan Hama Dan Membuat Subur Tanaman Hias Keladi, Aglonema, Alokasia Dengan Bahan Pembuat Kue

- 9 Desember 2020, 07:26 WIB
Hilangkan Hama Sekaligus Membuat Subur Tanaman Hias Keladi, Aglonema, Hingga Alokasia Menggunakan Bahan Pembuat Kue
Hilangkan Hama Sekaligus Membuat Subur Tanaman Hias Keladi, Aglonema, Hingga Alokasia Menggunakan Bahan Pembuat Kue /pixabay.com/leoleobobeo

ZONABANTEN.com - Hilangkan Hama Sekaligus Membuat Subur Tanaman Hias Keladi, Aglonema, Hingga Alokasia Menggunakan Bahan Pembuat Kue.

Tanaman hias membutuhkan perawatan dan penanganan yang tepat agar dapat bertumbuh dengan subur.

Warna yang mengkilap, batang yang kokoh dan bebas hama menjadi dambaan para pemelihara tanaman hias.

Beragam cara dapat dilakukan, dari yang berbiaya mahal hingga murah.

Baca Juga: Kebiasaan Merokok jadi Salah Satu Faktor Risiko Stroke yang Sering Dialami Pria, Hati-hati!

Untuk membuat tanaman hias keladi, aglonema, alokasia, dan philodendron subur biasanya banyak orang menggunakan produk yang mahal.

Namun tak ada salahnya mencoba menggunakan bahan murah yang bahkan sejatinya untuk membuat kue

Ternyata dengan menggunakan baking soda mampu membuat tanaman hias tersebut tumbuh dengan subur.

Sebagaimana diberitakan Portal Jember dalam artikel "6 Manfaat Ajaib Baking Soda untuk Aglonema, Alokasia, Keladi, Philodendron Subur dan Bebas Hama", berikut ini sederet manfaat baking soda.

Halaman:

Editor: Bondan

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah