Spoiler One Piece 1070 : Bajak Laut Mengerikan Rocks Tiba Di Pulau Egghead. Benarkah Ia Masih Hidup?

- 10 Desember 2022, 13:49 WIB
Hitlava
Hitlava /

Terlepas dari perbincangan itu, penampakan sosok tersebut cukup menarik karena memiliki kemiripan yang hampir sama dengan Rocks.

Mengingat level 5 Impel Doqn adalah penjara yang sangat dingin, maka wajar jika Rocks bisa dibekukan dan diawetkan disana.

Kalian mungkin bertanya bagaimana Rocks berhasil lolos dari Impel Down. Alasan yang paling masuk akal adalah karena kekuatan batu laut yang mampu menteralkan kekuatan buah iblisnya.

Atau mungkin bisa jadi pemerintah dunia telah mengambil tindakan sebelumnya yang mencegahnya melakukan apapun.

Rocks menjadi “Senjata” Pemerintah Dunia?

Mengapa Pemerintah Dunia memutuskan untuk menahan dan membekukan Rocks? Dalam teori yang ada, dijelaskan bahwa kekuatannya adalah alasan utamanya.

Seperti yang sudah kita lihat di atas, Rocks terkenal sebagai penguasa lautan. Dia juga telah menjadi kapten dari banyak tokoh besar.

Hanya ada satu hal yang membuat mereka patuh pada Rocks yang tidak lain adalah kekuatannya. Bagaimana Rocks harus dikalahkan oleh dua orang sekaligus juga menjadi bukti betapa kuatnya kekuatan yang ia miliki.

Oleh karena itu, masuk akal jika Pemerintah Dunia berpikir bahwa Rocks dapat digunakan untuk keuntungan mereka sendiri, salah satunya menghadapi aliansi Topi Jerami.

Pemerintah Dunia sadar betul bahwa mimen seperti itu akan terjadi di masa mendatang. Mereka juga perlu mempersiapkan diri dengan “Senjata” yang bisa digunakan.

Halaman:

Editor: Bondan Kartiko Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah