Warga Kasemen Kekeringan, PMI Banten Salurkan 10 Ribu Liter Air Bersih

- 9 Agustus 2023, 15:43 WIB
Warga Kecamatan Kasemen mengalami kekeringan, PMI Banten menyalurkan 10.000 liter air bersih.
Warga Kecamatan Kasemen mengalami kekeringan, PMI Banten menyalurkan 10.000 liter air bersih. /Pixabay

Informasi ini juga bisa Anda baca di Kabar Banten dalam artikel berjudul Salurkan Air Bersih, PMI Banten Bantu 307 Warga Kecamatan Kasemen Kota Serang yang Terdampak Kekeringan.

Baca Juga: Dinilai Tak Maju-Maju, Pembangunan di Kota Serang Disorot Tokoh Pendiri

“PMI memiliki armada mobil tangki yang bisa digunakan untuk distribusi air bersih. Kami siap untuk distribusi air bersih, untuk membantu masyarakat yang membutuhkan,” tutur Tatu.

Sebelumnya, BMKG memprediksi bahwa puncak el nino terjadi pada Agustus hingga September mendatang dan beberapa daerah di Provinsi Banten mulai mengalami kekeringan.

Selain Kota Serang, dampak el nino kini juga terasa di Kabupaten Lebak, di mana puluhan hektar sawah mengalami kekeringan dan petani setempat terancam gagal panen.*** (KabarBanten.com/Dindin Hasanudin)

Halaman:

Editor: Rismahani Ulina Lubis

Sumber: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x